Rabu, 30 Januari 2019

Sering Di Kucilkan, Siapa Sangka 5 Tanaman Ini Memiliki Khasiat Yang Luar Biasa

Media Terpercaya - Sering Di Kucilkan, Siapa Sangka 5 Tanaman Ini Memiliki Khasiat Yang Luar Biasa



Dengan kekayaan alam indonesia, banyak sekali tanaman bermanfaat yang tumbuh di bumi pertiwi ini.Termasuk tanaman liar, sering kali kita menganggap tanaman liar sangat mengganggu dan patut di singkirkan.

Tapi untuk yang ngerti akan kesehatan dan tau jenis tanaman alternatif, akan berpikir keras untuk tidak memanfaatkan khasiat dari tanaman liar tersebut. Dan ketahuilah tidak semua tanaman liar itu tak berguna dan mengganggu. Justru masih banyak jenis tanaman liar yang mengandung beragam manfaat untuk kesehatan. Tanaman apakah itu?

1. Bandotan



Bandotan adalah tanaman yang sembarang tumbuh dan bersifat netral. Tapi meski sering di asingkan perlu di ketahui daun bandotan mengandung zat flavonoid, alkaloid, kumarin minyak esensial dan tanin. Daun bandotan juga sangat baik sebagai obat alternatif untuk menyembuhkan penyakit radang telinga/congek.

2. Daun Dewa



Tumbuhan semak yang tergolong subur ini memiliki ketinggian 0-1. 000 meter. Ya daun dewa memang di anggap remeh dan cenderung di kucilkan,

Padahal dalam diri daun dewa ada beragam kandungan bermanfaat seperti zat saponin, minyak atrisi, flavonoid dan tanin. Tidak hanya itu daun dewa juga punya efek yang di sebut antikaogulan, yang mampu mempermudah serta mempercepat pembekuan darah.

3. Sambiloto



Daun sambiloto masih termask tanaman herbal yang mengandung beragam manfaat dengan kandungan andrographolide, andrographolide merpakan senyawa yang berfungsi sebagai anti inflamasi, anti diabetes, antioksidan dan anti aterosklerosis.

4. Jarak Bali



Di indonesia Banyak orang yang tidak tau akan khasiat tanaman yang satu ini, Tapi tidak di luar negri tanaman yang memiliki nama latin Jatropha Podagrica Hook ini justru sangat familiar di negri tetangga. Karena manfaat yang terkandung di dalamnya mampu untuk mengobati beragam penyakit seperti demam, asites, asam urat dan juga kelumpuhan.

5. Keji Beling



Keji beling juga menjadi salah satu tanaman yang sering kali di anggap remah. Perlu anda ketahui beji beling mengandung banyak mineral seperti kalium, kalsium juga asam silikat, tannin dan glikosida.

Dengan kandungan sebanyak itu terbukti tamanam beling mampu mengobati berbagai macam penyakit seperti disetri, diare dan juga obat ginjal.

Sebenarnya setiap tanaman yang tumbuh itu memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing, tinggal bagaimana kita melestarikannya.




EmoticonEmoticon